Salah satu tujuan kami ke Jogja yang bisa dibilang impulsif tapi bukan impulsif adalah mengikuti Lava Tour Merapi.
Tidak impulsif karena kami sudah memiliki pemikiran untuk mengikuti Lava Tour Merapi ini, hanya saja tidak melakukan pencarian mana tur yang mau kami ikuti sebelum berangkat road trip.
Bahkan sampai H-1 saja kami belum memutuskan jadi atau tidak mengikuti Lava Tour Merapi ini. Kami masih mempertanyakan akan ke mana saja selama di Jogja dalam rangka road trip libur sekolah itu.
Continue reading “Serunya Lava Tour Merapi Naik Jeep Bersama Anak-anak”













